Harga iPhone 13 memang cenderung lebih mahal jika dibandingkan dengan smartphone lainnya. Meski demikian smarphone ini menawarkan desain yang elegan, performa yang mempuni serta beberapa fitur lainnya. Tidak heran jika sejak pertama kali diluncurkan iPhone 13 sudah banyak menarik perhatian masyarakat khususnya yang mencari ponsel berkualitas tinggi.
Varian iPhone 13 dan Harganya
iPhone merupakan salah salah produk ponsel dari perusahaan ternama yaitu Apple. Perusahaan tersebut memang meluncurkan unit terbaru dan canggih. Sementara 1Phone 13 adalah salah satu seri terbaru setelah iPhone 12 yang sempat menjadi incaran banyak orang.
Sebenarnya iPhone 13 sendiri memiliki beberapa varian yang dibedakan berdasarkan warna dan spesifikasinya. Untuk iPhone 13 dengan kapasitas penyimpanan 128 GB dijual dengan harga kisaran Rp9.000.000 – Rp9.800.000. Sedangkan iPhone 13 dengan kapasitas penyimpanan 256GB dijual dengan kisaran harga Rp10.500.000 – Rp11.300.000.
Sementara itu untuk tipe tertingginya iPhone 13 dengan kapasitas penyimpanan 512GB dijual dengan harga kisaran Rp12.000.000 – Rp13.000.000. Semakin tinggi spesifikasinya maka akan membuat harga iPhone 13 semakin mahal. Meski demikian ponsel ini sagat cocok digunakan untuk nenonton video, bermain game hingga digunakan untuk bekerja.
Apakah iPhone 13 Masih Layak Dibeli ?
Harga iPhone 13 yang mahal memang membuat sebagian orang berfikir dua kali sebelum membelinya. Kebanyakan seseorang lebih membeli ponsel dengan harga yang terjangkau akan tetapi sangat nyaman digunakan untuk aktivitas sehari-hari. Nah iPhone 13 ini sebenarnya sangat cocok bagi anda karena memiliki beberapa keunggulan.
Apalagi terdapat beberapa jenis pilihan varian warna serta kapasitas penyimpanan yang berbeda-beda. Kualitas ponsel ini tidak perlu diragukan lagi karena sengaja dirancang untuk memudahkan penggunanya di era modern sekarang ini. Dengan beberapa fitur unggulan serta performa yang mempuni pasti akan membuat penggunanya menjadi terpukau.
Jika anda tertarik untuk membeli iPhone 13 maka itu adalah pilihan yang sangat tepat. Namun anda juga wajib membandingkan harga dari berbagai penjual. Belilah iPhone impian anda di Olx karena harganya lebih terjangkau dengan kualitas yang terjamin. Bahkan jika anda beruntung bisa mendapatkan potongan harga atau diskon hingga 20%.